Postingan

Menampilkan postingan dari 2016

Pengertian Merkantilisme, Kapitalisme, Komunisme, Sosialisme, Fasisme, dan Demokrasi Ekonomi (Perekonomian Indonesia)

Sistem perekonomian merupakan suatu hal yang penting karena akan mempengaruhi kegiatan bisnis tersebut dijalankan : 1. Merkantilisme Merkantilisme adalah suatu sistem politik ekonomi yang sangat mementingkan perdagangan internasional dengan tujuan untuk memperbanyak aset dan modal yang dimiliki suatu negara. Merkantlisme tertuang dalam peraturan negara yang berbentuk proteksionisme dan politik kolonial demi neraca perdagangan yang menguntungkan. Pemerintah negara mendukung ekspor dengan insetif dan menghadang impor dengan tarif. Contoh negara yang menganut paham merkantilisme adalah Inggris, Belanda, Portugal, Perancis, dan Spanyol. 2. Kapitalisme Kapitalisme secara etimologis berasal dari kata caput, yang artinya kepala, kehidupan, dan kesejahteraan. Makna modal dalam kapital, seharusnya diinterprestasikan sebagai titik kesejahteraan, dengan makna kesejahteraan, definisi kapital mulai dikembangkan dengan artiakumulasi keuntungan yang diperoleh dalam setiap transaksi eko

Makalah Asuransi (Bank dan Lembaga Keuangan)

KATA PENGANTAR Puji syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena dengan rahmat, karunia, serta taufik dan hidayah-Nya lah kami dapat menyelesaikan makalah asuransi ini sebatas pengetahuan dan kemampuan yang dimilikinya. Dan saya sangat berterima kasih kepada Dosen Bank Dan Lembaga Keuangan yang telah memberikan tugas untuk membuat makalah ini. Kami sangat berharap makalah ini dapat berguna dalam rangka menambah wawasan serta pengetahuan kita mengenai sejarah asuransi, pengertian asuransi, jenis-jenis asuransi di Indonesia, fungsi dan manfaat dari asuransi serta prinsip dasar asuransi. Kami menyadari masih banyak kekurangan didalam tugas pembuatan makalah ini. Semoga makalah ini dapat dipahami bagi siapa pun yang membacanya. Sebelumnya kami mohon maaf apabila terdapat kesalahan kata-kata yang kurang berkenan. Sukabumi,   Juni 2016 Penulis   DAFTAR ISI Kata Pengantar   ............................................................